Para pegawai di Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga, Kemenpora melaksanakan jalan santai bersama bapak Deputi
Jakarta - Para pegawai di Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga, Kemenpora melaksanakan jalan santai bersama bapak Deputi, Rudy Sufahriadi beserta istri di Gelora Bung Karno (7/11) pagi.
Kegiatan jalan santai ini bertujuan untuk meningkatkan semangat berolahraga dan menambah keakraban antar pegawai di Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga. (Dok: AS)