Pembangunan Zona Integritas pada Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Pendidikan

Zona Integritas di Lingkungan Deputi Pembudayaan Olahraga Pembangunan Zona Integritas pada Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Pendidikan merupakan bagian dari Reformasi Birokrasi pada Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga, Kemenpora RI. Pembenahan dilakukan di berbagai area perubahan agar tercipta akuntabilitas kinerja dan pelayanan publik yang prima. Pembuatan JOPI (Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia) dan Pelaksanaan Pilot Project Sports Festival di Jawa Barat menjadi salah satu contoh pelaksanaan pelayanan publik di bidang olahraga pendidikan.

Pembangunan Zona Integritas pada Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Pendidikan

Zona Integritas di Lingkungan Deputi Pembudayaan Olahraga

Pembangunan Zona Integritas pada Asisten Deputi Pengelolaan Olahraga Pendidikan merupakan bagian dari Reformasi Birokrasi pada Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga, Kemenpora RI.

Pembenahan dilakukan di berbagai area perubahan agar tercipta akuntabilitas kinerja dan pelayanan publik yang prima.

Pembuatan JOPI (Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia) dan Pelaksanaan Pilot Project Sports Festival di Jawa Barat menjadi salah satu contoh pelaksanaan pelayanan publik di bidang olahraga pendidikan.

BAGIKAN :
PELAYANAN