Tag Aktivitas

news
Berita Senin, 22 Apr 2024

Pasang Kayu Gelar Tarkam Kedua

Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Komjen. Pol. (Purn). Drs. Rudy Sufahriadi berfoto bersama sebagian peserta tarkam Pasang Kayu Sulbar, Senin (22/4) pagi.

news
Foto Jumat, 19 Apr 2024

Dokumentasi Pertandingan Olahraga pada Kegiatan Tarkam Gianyar Bali

Gianyar: Kejuaraan Tarkam titik pertama di Kabupaten Gianyar Bali berlangsung pada 17-19 April 2024 diikuti oleh 7 kecamatan. Adapun rangkaian kegiatan Tarkam terdiri dari Fun Run 5 Km yang diikuti oleh 866 peserta, lomba senam masal yang diikuti oleh 45 peserta, voli sebanyak 178 peserta dan tenis meja sebanyak 34 peserta. (Dok:rai)

news
Foto Jumat, 22 Mar 2024

Audiensi DPRD Sulawesi Utara

Jakarta: Kementerian Pemuda dan Olahraga menerima audiensi DPRD Sulawesi Utara pada Jumat, 22 Maret 2024 bertempat di ruang rapat Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga, Gedung PPITKON, Kantor Kemenpora RI Senayan, Jakarta. Rombongan diterima oleh Asdep Olahraga Masyarakat Kemenpora Suyadi Pawiro. (Dok: yn)

news
Foto Rabu, 06 Mar 2024

Audiensi Dispora Kabupaten Rejang Lebong

Kemenpora menerima audiensi dari Dispora Kabupaten Rejang Lebong di Ruang Rapat Deputi 3, gedung PPITKON Kemenpora pada 6 Maret 2024.

news
Foto Rabu, 06 Mar 2024

Audiensi Dispora Kabupaten Kutai Kartanegara

Jakarta (5/3): Kementerian Pemuda dan Olahraga menerima audiensi Dispora Kabupaten Kutai Kartanegara pada 5 Maret 2024. Bertempat di ruang rapat Deputi 3 Kemenpora, rombongan diterima oleh jajaran Asisten Deputi Olahraga Masyarakat.

news
Foto Jumat, 01 Mar 2024

Ragam Olahraga pada Festival Olahraga Disabilitas Kemenpora

Cimahi: Kemenpora meluncurkan kembali Festival Olahraga Disabilitas yang dimulai di kota Cimahi, Jawa Barat pada 29 Februari 2024. Terdapat 4 jenis olahraga yang dikenalkan kepada para peserta yang merupakan siswa-siswi Sekolah Luar Biasa (SLB), diantaranya para tenis meja, para bulutangkis, para atletik, dan boccia (dok:yn)

news
Foto Kamis, 29 Feb 2024

Pembukaan Festival Olahraga Disabilitas Cimahi

Cimahi: Kementerian Pemuda dan Olahraga meluncurkan kembali program Festival Olahraga Disabilitas pada Tahun 2024. Titik pertama yang menjadi tuan rumah adalah kota Cimahi, Jawa Barat pada 29 Februari 2024. Bertempat di SLB Citereup Kota Cimahi, sebanyak 300 siswa, 50 guru pendamping, dan 50 official berpartisipasi pada kegiatan yang mengenalkan 4 cabang olahraga diantaranya para atletik, boccia, para bulutangkis, dan para tenis meja (dok: yn)

news
Berita Kamis, 29 Feb 2024

Festival Olahraga Disabilitas Merupakan Komitmen Pemerintah untuk Peningkatan Kebugaran Para Penyandang Disabilitas

Festival Olahraga Disabilitas dilaksanakan di Cimahi pada 29 Februari 2024. Bertempat di Sekolah Luar Biasa (SLB) Citereup Kota Cimahi, festival dibuka langsung oleh Deputi Bidang Pembudayaan Olahraga Kemenpora Rudy Sufahriadi. Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga berkomitmen untuk meningkatkan kebugaran masyarakat, khususnya bagi penyandang disabilitas, salah satunya dengan penyelenggaraan Festival Olahraga Disabilitas di 13 titik sepanjang tahun 2024.

news
Foto Senin, 19 Feb 2024

Jumat Krida Kemenpora Bersama Perkumpulan Praktisi Yoga Nasional Indonesia (PPYNI)

Jumat Krida Kemenpora Bersama Perkumpulan Praktisi Yoga Nasional Indonesia (PPYNI)

news
Foto Senin, 19 Feb 2024

Gowes Sehat Jumat Krida Kemenpora

Gowes Sehat Jumat Krida Kemenpora

Selanjutnya
PELAYANAN